Bacaan
Harian Bersama John Main
3
September 2020
Ketika anda mulai bermeditasi, segala macam pertanyaan akan muncul dalam benak anda. Apakah cocok untuk saya? Apa maksudnya? Haruskah saya melakukannya? Apakah yang saya mendapatkan sesuatu dengan bermeditasi? dan seterusnya. Semua pertanyaan ini harus anda tinggalkan. Anda harus mentransendensikan semua pertanyaan ini, dan anda harus bermeditasi dengan kesederhanaan seorang anak kecil. “Aku berkata padamu, sesungguhnya jika kamu tidak bertobat dan menjadi seperti anak kecil ini, kamu tidak akan masuk ke dalam Kerajaan Sorga” (Mat 18: 3)